Minggu, 11 Januari 2015

Pesan Dari Khandaq: Keluarga Adalah Basis (Bagian 4 - Terakhir)

1. Q.S Al Ahzab ini punya pola pembahasan seperti ini: keluarga - perang ahzab (khandaq) - keluarga #Keluarga

2. Tapi pembahasan ttg #keluarga di awal surah Ahzab ini, dari segi konten sedikit berbeda dg tema keluarga di akhir kisahnya

3. Di awal, surah ini berbicara tentang "keluarga" dlm koteks "hubungan darah" dan "bukan hubungan darah". #Keluarga

4. Misalnya, "anak angkat" dan siapa yg paling punya hak waris: hubungan darah atau hubungan aqidah... #Keluarga

5. Sedangkan, konten #keluarga yg dimaksudkan pd bagian akhir kisah ini, stlh diceritakan peristiwa perang Ahzab, byk bercerita ttg...

6. Bercerita ttg "keluarga inti" Rasulullah: arahan untuk mereka, dan juga aturan hubungan suami-istri secara umum #Keluarga

7. Saya membaca berulang2 terjemahan Q.S Al Ahzab bagian ini, agar sy bisa menemukan "kesan yang lebih kuat". Dan ini hasilnya...#Keluarga

8. Sy mengajukan pertanyaan: Mgp stlh kisah perang Ahzab diceritakan (ayat 26), Ada janji Allah berubah warisan yg byk (ayat 27)? #Keluarga

9. Lalu: Mgp stlh janji warisan itu, Allah memberikan arahan kpd Rasulullah, untuk "memberikan peringatan" kpd istri-istri beliau? #Keluarga

10. Bahkan peringatan ut tidak tergoda pada "dunia" disampaikan dg "sanksi keras". Ceraikan!!. #Keluarga

11. Dan di ayat-ayat selanjutnya dirincikan aturan-aturan perceraian yang di maksud. .#Keluarga

12. Lalu secara khusus: Allah juga menjelaskan aturan menikahi "para hamba sahaya" yang diperoleh dari perang. #Keluarga

13. Saya merasakan pesan yg sangat kuat, dari pola pembahasan Surah Al Ahzab ini. Kira-kira begini. #Keluarga

14. Pertama, dampak dari (kemenangan) perang itu, selain kekuasaan, ada dua yang lainnya: harta (ayat 27) dan wanita-wanita. #Keluarga

15. Tp, yg plg mgkn "menyalahgunakan" harta dari perang ini ad "struktur inti" keluarga (istri) krn fitrahwi mrk mmg menyukai itu #Keluarga

16. Maka turunlah arahan dlm banyak ayat, kepada Istri-istri Rasulullah, untuk tidak berhias berlebihan dan seterusnya... #Keluarga

17. Bhw para istri Nabi itu berbeda, mereka adalah "teladan" bagi wanita-wanita (muslim) lainnya. (ayat 32). #Keluarga

18. Nampaknya ini pesan: yg paling mungkin mengganggu kuasa seorang pemimpin ad "istri" mereka. Sy kira byk kisah nyata ttg ini #Keluarga

19. Kedua, selain harta, dampak yg ditimbulkan oleh kemenangan dalam perang itu adalah "wanita tawanan perang". Dan ini jg godaan #Keluarga

20. Jika harta lbh banyak diarahkan peringatannya kpd para istri Nabi, maka ttg wanita tawanan perang ini, Allah memberikan arahan #Keluarga

21. Kira2 begini: "nikahilah mereka tapi dalam jumlah yang telah ditetapkan". Jangan lebih dari itu (ayat 50-52). Silahkan baca #Keluarga

22. Kenapa? Karena wanita itu mmg sesuatu yg jg sangat diinginkan (dalam perang). Maka harus diberikan batasan. #Keluarga

22. Kita tahu persis, bhw raja-raja di bani abbasiyah, memiliki ribuan "istri'. Ini adalah dampak dari kuasa dan kemenangan. #Keluarga

23. Tetapi perilaku inilah, yg menjadi salah satu sebab penting dari kemunduran "kekuasaan" islam di masa lampau. #Keluarga

24. Ketika para penguasa islam berfoya-foya atas harta dan wanita. #Keluarga

25. Jdi jika Q.S. Al Ahzab ini memberikan pola pembahasan seperti ini: Keluarga - Perang - Keluarga, maka itu adalah pesan bahwa...#Keluarga

26. Bahwa keluarga adalah basis, yang menentukan keberhasilan dalam setiap perang (perjuangan). Tapi jg sekaligus berpotensi... #Keluarga

27. Tapi juga sekaligus, berpotensi menjadi faktor "penyebab kegagalan" dalam setiap perjuangan dan pengelolaan hasil kemenangan. #Keluarga

28. Keluarga ad tempat kita mengumpulkan energi dlm perjuangan, mk ia harus "dikondisikan" untuk kondusif mendukung perjuangan. #Keluarga

29. Sekali lagi, ini hanyalah kesan. Dan jika ayat-ayat ini diturunkan kpd Rasulullah, nampaknya ini jg adalah pesan, bhw ... #Keluarga

30. Para lelaki (suami) adalah faktor penting yang menentukan kesuksesan itu. Wallahualam. #Keluarga

Tidak ada komentar: